Codes Xploit: Berita
Showing posts with label Berita. Show all posts
Showing posts with label Berita. Show all posts

Linux Kernel 4.10 Dirilis dengan Virtual GPU Support

 
Linus Torvalds akhirnya merilis Linux kernel 4.10. Rilis terbaru adalah hasil dari tujuh minggu kerja keras. Kernel 4.10 memperbaiki AMDGPU DRM dan driver Nvidia DRM, dukungan hardware yang lebih baik, dukungan Intel Graphics Virtualization Technology, dll.
Read More

Canonical Rilis Livepatch Kernel Update untuk Ubuntu 16.04

 
beberapa hari yang lalu celah yang cukup berbahaya dipublikasi. CVE-2016-8655 memungkinkan hacker untuk mendapatkan hak akses penuh atau root akses dari mesin yang dikuasai. Exploit itu menyerang kernel 4.4.0. Berselah sehari setelah celah tersebut dipublikasikan, Canonical juga merilis Live Patch Kernel Update untuk Ubuntu 16.04 (Xenial Xerus).
Read More

Rilis Versi 25 Alpha, Banyak Pembaruan pada Distro Fedora

 
Kemarin, tanggal 23 November 2016 Fedora Project akhirnya merilis versi terbaru Fedora, yakni Fedora 25 setelah sempat diundur. Di versi baru Fedora, ada banyak perbaikan bug ada beberapa fitur baru yang cukup menarik. Apa saja ?
Read More

Trojan FakeFile Serang Sistem Operasi Linux, Kecuali OpenSUSE

Sebuah trojan yang menyerang sistem operasi Linux khususnya Desktop ditemukan pada bulan Oktober ini. Vendor Antivirus Rusia Dr.Web telah menganalisis jenis trojan baru ini dan mengatakan bahwa trojan ini tersebar dalam bentuk PDF, Microsoft Office, dan Open Office.
Read More